Cara Memberi Password di WinRAR 2013

REUSAM-Sahabat Reusam pada kesempatan kali ini saya akan berbagi sedikit informasi mengenai salah satu aplikasi di komputer yang sering banget di gunakan yaitu WinRAR.Mungkin bagi sahabat blogger tidak asing lagi dengan aplikasi ini.Apa lagi bagi sahabat blogger yang sering instal ulang komputer orang atau komputer sahabat blogger sendiri.Namun kebanyakan orang tidak tau kalau di WinRAR bisa digunakan password.Maka-nya saya membuat tutorial ini

Berikut adalah tahap-tahap memberi pasword di WinRAR
  • Buka file yang ingin anda beri password-nya

  • Klik kanan pada file tersebut 
  • Pilih Winrar
  • Add to Archive


  • Di Archive name beri nama yang anda inginkan
  • Pilih Set Password


  • Masukkan Password yang anda inginkan
  • Kemudian anda OK
  • Terus anda OK lagi
Sekarang silahkan buka WinRAR yang anda kasih password tadi dan anda buka file di dalam WinRAR-nya pasti akan diminta password-nya
Silahkan anda masukkan password yang anda berikan tadi

SEMOGA BERMANFAAT